Kupat glebed
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
![]() | Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia. Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. |
Kupat glebed adalah makanan khas Brebes yang berbentuk kupat yang telah dipotong-potong lalu dicampur dengan sayur pepaya lengkap dengan santannya. Biasanya kupat glebed menjadi teman sarapan pagi untuk mengganjal perut yang sudah lapar. Selain disajikan dengan sayur pepaya, biasanya kupat glebed juga dapat dinikmati dengan sate blengong.[butuh rujukan]
Referensi
[sunting | sunting sumber]
![]() | Artikel bertopik makanan atau minuman Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |
Kategori tersembunyi:
- Artikel yang perlu dikembangkan tetapi tidak memiliki batasan waktu
- Artikel yang perlu dikembangkan Maret 2025
- Artikel dengan pernyataan yang tidak disertai rujukan
- Artikel dengan pernyataan yang tidak disertai rujukan Maret 2025
- Semua artikel rintisan
- Rintisan bertopik makanan Indonesia
- Semua artikel rintisan Maret 2025